Indonesia boleh berbangga , IFFHS (Federasi Sejarah dan Statistik Sepakbola Internasional) per 29 november 2011 menetapkan Sriwijaya Fc berada di posisi 250 dunia dan Persipura Jayapura berada di peringkat 266.IFFHS sendiri merupakan sebuah organisasi yang diakui oleh Fifa yang ditujukan untuk mencatat sejarah-sejarah sepak-bola di dunia. Organisasi ini didirikan pada. 27 Maret 1984 di Leipzig (Jerman) oleh Dr Alfredo Pöge.
Peringkat Sriwijaya bahkan lebih baik dari AC Fiorentina(italia) ,osasuna (spanyol),aston villa (inggris),real zaragoza,sporting gijon(spanyol),Genoa (italia),bolton wanderes (inggris),dan bahkan jauh di atas dari salah satu raksasa turki galatasaray dan salah satu jagoan prancis auxerre.
Sedangkan dari sesama Asean peringkat Sriwijaya Fc di atas dari chonburi Fc (thailand),klub yang menyingkirkan mereka dari Afc cup yang lalu . di peringkat pertama masih menjadi milik Barcelona ,di susul real madrid dan velez .
situs rujukan :http://www.iffhs.de
Kamis, 01 Desember 2011
Peringkat Klub sepak bola Indonesia di Dunia
Posted by
eko alfiantoro
at
01.49
Kirimkan Ini lewat Email
BlogThis!
Bagikan ke X
Berbagi ke Facebook

Labels:
sport
0 comments:
Posting Komentar